Store Location Store Location Contact Us Contact Us Download App Brochure Brochure
Product Selection
  • Buy Online
  • Whatsapp Shopping
  • ACE Membership
  • Inspiration
  • Sustainability
  • ACE CSR
  • Store Location
  • Contact Us
  • Download App
  • Brochure
  • Home Living Home Living
  • Peralatan Kebersihan Peralatan Kebersihan
  • Dapur Dapur
  • Kamar Mandi & Laundry Kamar Mandi & Laundry
  • Hobi & Gaya Hidup Hobi & Gaya Hidup
  • Otomotif Otomotif
  • Home Improvement Home Improvement
  • Lampu dan Bohlam Lampu dan Bohlam
  • Peralatan Elektronik Peralatan Elektronik
  • Olahraga & Outdoor Olahraga & Outdoor
  • Home
  • Inspirations
  • Latest Articles
  • 5 Koleksi Lampu Meja Unik dan Multifungsi
Latest Articles

5 Koleksi Lampu Meja Unik dan Multifungsi

08 July 2022
5 Koleksi Lampu Meja Unik dan Multifungsi

Written by: vamelaaurina

Pencahayaan yang cukup pada ruangan menjadi hal penting. Apa lagi jika sedang bekerja atau sekedar membaca buku. Kurangnya pencahayaan hanya akan membuatmu kesulitan untuk berkonsentrasi. Solusinya, kamu bisa menggunakan lampu meja untuk menerangi aktivitasmu. Namun, tak sedikit pula yang merasa bahwa lampu meja bukanlah suatu kewajiban. Padahal, adanya lampu meja sebagai pencahayaan tambahan dapat mempengaruhi produktivitas dan mood kamu saat bekerja.

Saat ini sudah banyak pilihan lampu meja dengan desain, bentuk, warna dan fungsi yang beragam. Di ACE Indonesia juga ada berbagai macam koleksi lampu meja yang unik dan multifungsi. Bahkan koleksi lampu meja ACE juga dapat menambah estetika ruangan dengan desainnya yang cantik. Apa saja? Simak, yuk!

1. Lampu Meja Icolor Schematic Eglare